Bantah Bayar Rp7 Juta ke Penculik 12 Anak agar Ngaku Eks Teroris, Refly Harun: 100 Persen Fitnah

GREATINFOKINI.COM - Baru-baru ini polisi menangkap seorang pria bernama Rizal Afif yang melakukan penculikan dan pencabulan terhadap 12 ana...



GREATINFOKINI.COM - Baru-baru ini polisi menangkap seorang pria bernama Rizal Afif yang melakukan penculikan dan pencabulan terhadap 12 anak di wilayah Jakarta dan sekitarnya.

Saat ditangkap, Rizal mengaku sebagai seorang mantan narapidana terorisme dan pernah diundang dalam podcast YouTube Refly Harun. Namun terbaru BNPT menyebut Rizal Afif bukan mantan narapidana terorisme.

Sementara itu, advokat Refly Harun membantah pengakuan Rizal Afif yang menyebut dirinya dibayar Rp7 juta untuk memberikan keterangan palsu sebagai mantan narapidana terorisme.

"Itu adalah fitnah terhadap diri saya, fitnahnya pokoknya 100 persen fitnah semua," kata Refly Harun dalam akun YouTube pribadinya yang dikutip Senin (30/5/2022).

Refly mengatakan bahwa semua yang disampaikan Rizal Arif tentang dirinya tidaklah benar. 

Termasuk pernyataan yang menyebut dirinya dikenalkan oleh Bahar bin Smith ketika berada di Lapas Gunung Sindur.

Lebih lanjut, ia menduga ada pihak lain yang sengaja melakukan kriminalisasi terhadap dirinya. Ia menyebut pernyataan Rizal Afif sangat mudah dibantah.

"Ini pembusukan, tidak hanya pembusukan nama, tapi juga menggiring ke arah kriminalisasi kepada saya. 

Saya ini orang hukum, saya pahamlah yang begini-begini arahnya ke mana," ujarnya.

"Pertanyaannya adalah apakah Rizal Afif itu menyampaikan dengan kesadaran sendiri, apakah ada paksaan atau tekanan dari pihak lain. Saya tidak bisa menuduh, tetapi intinya adalah semua keterangan itu bisa dengan mudah dibantah," pungkasnya.




S:Jitunews


Name

Berita,10767,Covid19,25,Entertainment,12,Health,1,Internasional,95,Jakarta,6,Kisah,4,Kriminal,9,Nas,1,Nasiona,5,Nasional,10651,Nasionl,1,News,23,Opini,28,Pilihan Editor,119,Pilkada Jabar,1,Politik,8,Tekno,3,Travel,2,Turn Back Hoax,1,Viral,9,
ltr
item
Greatinfokini.com: Bantah Bayar Rp7 Juta ke Penculik 12 Anak agar Ngaku Eks Teroris, Refly Harun: 100 Persen Fitnah
Bantah Bayar Rp7 Juta ke Penculik 12 Anak agar Ngaku Eks Teroris, Refly Harun: 100 Persen Fitnah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhNf0dTQkOVKl3ljBYO3qE8ravKsEnNURq6HU3lp7NJ1NswGyEf2MARxskLAN57bOL_N3_pEh44VNXHW0wq3-RgvgORYhgWJ7ZhvHf8-KXMFe33uBUgk9Ma9IiKwg_UovyEv4jiVqOLUtm-MR1mvFLD_RUKVjpNCuGNSh6jalXm5Sg99BYamsx_pR_-/w640-h482/Screenshot_2022-05-30-07-31-08-711_id.co.babe.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhNf0dTQkOVKl3ljBYO3qE8ravKsEnNURq6HU3lp7NJ1NswGyEf2MARxskLAN57bOL_N3_pEh44VNXHW0wq3-RgvgORYhgWJ7ZhvHf8-KXMFe33uBUgk9Ma9IiKwg_UovyEv4jiVqOLUtm-MR1mvFLD_RUKVjpNCuGNSh6jalXm5Sg99BYamsx_pR_-/s72-w640-c-h482/Screenshot_2022-05-30-07-31-08-711_id.co.babe.png
Greatinfokini.com
https://www.greatinfokini.com/2022/05/bantah-bayar-rp7-juta-ke-penculik-12.html
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/2022/05/bantah-bayar-rp7-juta-ke-penculik-12.html
true
5068951247335521793
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy