Salah Anies Baswedan? Sekitar 50 Ribu Warga DKI Harus Bikin KTP Baru Usai Perubahan Nama Jalan di Jakarta

GREATINFOKINI.COM - Dikabarkan bahwa sekitar 50 ribu orang warga DKI Jakarta harus membuat e-KTP baru usai Gubernur DKI Jakarta Anies Baswe...



GREATINFOKINI.COM - Dikabarkan bahwa sekitar 50 ribu orang warga DKI Jakarta harus membuat e-KTP baru usai Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengubah 22 nama jalan.

Demikian dikatakan Direktur Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil Kementerian Dalam Negeri (Dukcapil Kemendagri) Zudan Arif Fakrulloh. Menurutnya, jumlah itu berdasarkan catatan Dukcapil DKI Jakarta.

"Info dari DKI, untuk KTP elektronik sekitar 50 ribuan [orang]," kata Zudan melalui pesan singkat pada Senin, 27 Juni.

Dukcapil Jakarta Bakal Jemput Bola Soal Pembuatan KTP Baru
Zudan menyampaikan Dukcapil DKI Jakarta akan melayani warga untuk pembuatan e-KTP dengan nama jalan baru. Dukcapil DKI menggelar program jemput bola. Mereka akan menyambangi para warga yang terdampak kebijakan perubahan nama jalan.

"Sudah mulai jalan hari ini. Tim DKI turun ke RT/RW," ucap Zudan.

Selain itu, warga DKI juga bisa membuat e-KTP baru, Kartu Keluarga, serta Kartu Identitas Anak di Kantor Dukcapil setempat. Zudan menyampaikan pihaknya siap melayani pergantian nama jalan pada dokumen kependudukan warga.

Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengganti 22 nama jalan di DKI Jakarta dengan nama tokoh Betawi. Beberapa jalan yang diubah namanya ialah Jalan Mpok Nori yang sebelumnya Jalan Raya Bambu Apus dan Jalan H. Bokir Bin Dji'un yang sebelumnya Jalan Raya Pondok Gede. Jadi sudahkah Anda yang merupakan warga Jakarta membuat KTP baru?

Dapatkan warta harian terbaru lainya dengan mengikuti portal berita Djawanews dan akun Instagram Djawanews.




S:djawanews


Name

Berita,10766,Covid19,25,Entertainment,12,Health,1,Internasional,95,Jakarta,6,Kisah,4,Kriminal,9,Nas,1,Nasiona,5,Nasional,10650,Nasionl,1,News,23,Opini,28,Pilihan Editor,119,Pilkada Jabar,1,Politik,8,Tekno,3,Travel,2,Turn Back Hoax,1,Viral,9,
ltr
item
Greatinfokini.com: Salah Anies Baswedan? Sekitar 50 Ribu Warga DKI Harus Bikin KTP Baru Usai Perubahan Nama Jalan di Jakarta
Salah Anies Baswedan? Sekitar 50 Ribu Warga DKI Harus Bikin KTP Baru Usai Perubahan Nama Jalan di Jakarta
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgvPJY4XNmOM01hvESS7OClBVo1IBU51u_BZJsUmriXqBRtWBbjy6OwOEKTbr7UWJY_s6bCNQjU5pnua4wNkUUAZK-LJbjYcCMcfS8FsNWDepo-_BQzQyPBQ3Da5D6GkdP8KqHmxU5zazGrz2W8QG5OtQeE2OrRz8u9RIn7z5GDX5KHg6HIGM0ai5Uv/w640-h368/Screenshot_2022-06-27-16-29-33-523_com.ss.android.article.master.id.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgvPJY4XNmOM01hvESS7OClBVo1IBU51u_BZJsUmriXqBRtWBbjy6OwOEKTbr7UWJY_s6bCNQjU5pnua4wNkUUAZK-LJbjYcCMcfS8FsNWDepo-_BQzQyPBQ3Da5D6GkdP8KqHmxU5zazGrz2W8QG5OtQeE2OrRz8u9RIn7z5GDX5KHg6HIGM0ai5Uv/s72-w640-c-h368/Screenshot_2022-06-27-16-29-33-523_com.ss.android.article.master.id.png
Greatinfokini.com
https://www.greatinfokini.com/2022/06/salah-anies-baswedan-sekitar-50-ribu.html
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/2022/06/salah-anies-baswedan-sekitar-50-ribu.html
true
5068951247335521793
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy