Nathalie Holscher Tuntut Harta Gono Gini ke Sule, Netizen Langsung Nyinyir: Ujung-ujungnya Uang

GREATINFOKINI.COM - Keretakan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher menjadi perbincangan publik. Mantan DJ berusia 29 tahun ini resmi aju...



GREATINFOKINI.COM - Keretakan rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher menjadi perbincangan publik. Mantan DJ berusia 29 tahun ini resmi ajukan gugatan cerai kepada Sule tertanggal 5 Juli 2022 di Pengadilan Agama Cikarang. Sidang perdana gugatan cerai digelar 20 Juli 2022.

Selain gugatan cerai, kabarnya Nathalie Holscher juga menuntut sejumlah harta gono gini. Sahabat Sule, Dicky Candra mengatakan sang sahabat tak detail menjelaskan harta gono gini.

"Kalau untuk harta gono gini, Sule tidak menjelaskan secara detail," ungkap Dicky, dikutip dari kanal YouTube Seleb Oncam News.

Selain itu, per bulannya Sule memberikan nafkah sebesar Rp25 juta untuk putranya Adzam. Uang tersebut digunakan untuk memberikan nafkah sebesar Rp25 juta.

"Dia kasih nominal bulannya Rp25 juta per bulan. Bahkan, udah ada hak dan kewajiban yang telah disepakati bersama," ungkap Nathalie Holscher, dikutip dari kanal YouTube Uya Kuya TV.

Ditengah ramainya Nathalie Holscher menuntut harta gono gini, kini viral video Sule. Kala itu, ayah Rizky Febian menjawab soal pertanyaan seandainya sang istri minta cerai dan meminta harta gono gini.

"Beda seperti yang dulu dulu, tapi ada juga yang tidak setuju. Yah namanya juga manusia nggak semuanya bagus lah, jadi santai aja," jawabnya, dikutip dari Instagram @rumpi_gosip.

Soal tuntutan harta gono gini yang diminta Nathalie Holscher dihujat netizen. Mereka menduga Nathalie Holscher memang sejak awal sudah mengincar harta kekayaan Sule.

"Ujung-ujungnya uang heemm," tulis akun @SistiAnzora*******

"Ujung-ujungnya harta gono gini gimana sih," kata akun @Sardina****

"2 tahun mah harusnya nggak boleh minta harta gono gini karena masih baru banget nikahnya," ungkap akun @user*********

Tak sedikit netizen membela Nathalie Holscher. Mereka menilai wajar jika Nathalie menuntut harta gono gini.

"Ya wajarlah kan ada anak mereka," tulis akun @PempekMama****

"Nggak munafik gue juga pasti minta gono gini kok gue nggak mau rugi apalagi udah punya anak," kata akun @anak*****

"Wajarlah, dia masih ada tanggung jawab buat anaknya," lanjut akun @Ho****.




S:Era


Name

Berita,10766,Covid19,25,Entertainment,12,Health,1,Internasional,95,Jakarta,6,Kisah,4,Kriminal,9,Nas,1,Nasiona,5,Nasional,10650,Nasionl,1,News,23,Opini,28,Pilihan Editor,119,Pilkada Jabar,1,Politik,8,Tekno,3,Travel,2,Turn Back Hoax,1,Viral,9,
ltr
item
Greatinfokini.com: Nathalie Holscher Tuntut Harta Gono Gini ke Sule, Netizen Langsung Nyinyir: Ujung-ujungnya Uang
Nathalie Holscher Tuntut Harta Gono Gini ke Sule, Netizen Langsung Nyinyir: Ujung-ujungnya Uang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi0QXE1K3W4eEAs5W3yBqZPyKAFMq1gog9D5B-W_9rkxybRsvvuxlIuxr_QU0B6xZkOk2MOlr-HKzlt7vy2Wo51KiODwfOV_xTxTT08Zs7G_0xZ3ch3FNqrBUH-4kuEEV9_m1XJ8z00Yb0pIj383COsYXNuYQI5hwY0Y9NDs4haN1i_PsDXXU-nqjzZ/w640-h358/Screenshot_2022-07-14-05-49-39-291_com.ss.android.article.master.id.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi0QXE1K3W4eEAs5W3yBqZPyKAFMq1gog9D5B-W_9rkxybRsvvuxlIuxr_QU0B6xZkOk2MOlr-HKzlt7vy2Wo51KiODwfOV_xTxTT08Zs7G_0xZ3ch3FNqrBUH-4kuEEV9_m1XJ8z00Yb0pIj383COsYXNuYQI5hwY0Y9NDs4haN1i_PsDXXU-nqjzZ/s72-w640-c-h358/Screenshot_2022-07-14-05-49-39-291_com.ss.android.article.master.id.png
Greatinfokini.com
https://www.greatinfokini.com/2022/07/nathalie-holscher-tuntut-harta-gono.html
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/2022/07/nathalie-holscher-tuntut-harta-gono.html
true
5068951247335521793
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy