Digadang-gadang Jadi Pendamping Anies? Panglima TNI Andika Perkasa Kasih Jawaban Tel@k

GREATINFOKINI.COM - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa enggan berkomentar terkait munculnya deklarasi dukungan kepadanya untuk maju sebag...



GREATINFOKINI.COM - Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa enggan berkomentar terkait munculnya deklarasi dukungan kepadanya untuk maju sebagai cawapres mendampingi Anies Baswedan pada Pilpres 2024.

"Saya enggak mau komentar karena memang tidak ada komunikasi dan saya ingin fokus menyelesaikan tugas saya sebagai Panglima TNI," ujar Andika di Grha Sabha Pramana Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta, Rabu.

Sesuai amanat Undang-Udang (UU) yang berlaku, dia berkomitmen untuk bersikap netral dan fokus menjalankan tugasnya sebagai Panglima TNI. Andika sendiri mengaku belum pernah bertemu dengan komunitas atau kelompok yang mendukung dirinya menjadi calon wakil presiden mendampingi Anies Baswedan.

"Saya benar-benar enggak pernah ketemu juga. Jadi saya saat ini kan masih menjabat sebagai Panglima TNI. Sesuai Undang-Undang ya saya biar fokus dan supaya saya netral," kata Jenderal Andika.

Saat ditanya peluang terjun ke dunia politik usai pensiun, Andika masih merahasiakansembari menegaskan kembali soal komitmennya untuk fokus menuntaskan masa jabatannya sebagai Panglima TNI.

"Pokoknya saya mau menyelesaikan dulu. Itu dulu yang bisa saya jawab sekarang. Karena kan tugas saya sebagai Panglima TNI," kata dia.

Sebelumnya, elemen masyarakat yang menamakan diri relawan Anies-Andika For 2024 (AK 24) menyatakan mendeklarasikan dukungan agar Anies Baswedan dipasangkan dengan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.

Deklarasi itu muncul setelah Partai NasDem resmi mendeklarasikan Anies Baswedan untuk maju sebagai Calon Presiden 2024.

Slain itu, kelompok massa yang mengatasnamakan Pendukung Andika Perkasa (Pendekar) menyatakan mendukung sosok yang kini menjabat Panglima TNI itu sebagai Capres pada 2024 melalui deklarasi yang digelar secara virtual.




S:Warta Ekonomi



Name

Berita,10766,Covid19,25,Entertainment,12,Health,1,Internasional,95,Jakarta,6,Kisah,4,Kriminal,9,Nas,1,Nasiona,5,Nasional,10650,Nasionl,1,News,23,Opini,28,Pilihan Editor,119,Pilkada Jabar,1,Politik,8,Tekno,3,Travel,2,Turn Back Hoax,1,Viral,9,
ltr
item
Greatinfokini.com: Digadang-gadang Jadi Pendamping Anies? Panglima TNI Andika Perkasa Kasih Jawaban Tel@k
Digadang-gadang Jadi Pendamping Anies? Panglima TNI Andika Perkasa Kasih Jawaban Tel@k
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiTUjl7NGSt-xgiKmT6TAlkPyIIvVUfA2QSSELAYNlsphffZE61S_tL9p0Ei9H_sDXby9sQBDyuy7x_Xj4SvpSoEcqTQF7KQULATvaePTbd2O1xOsdt_Ne065b9tauX0fZqfhuTW4nSq0E_CSlfptm03TXpxcklGk8Zy-eYRZ2mVn5Z38vmGQhqyVRl/w640-h386/Screenshot_2022-10-13-08-50-18-900_world.social.group.video.share.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiTUjl7NGSt-xgiKmT6TAlkPyIIvVUfA2QSSELAYNlsphffZE61S_tL9p0Ei9H_sDXby9sQBDyuy7x_Xj4SvpSoEcqTQF7KQULATvaePTbd2O1xOsdt_Ne065b9tauX0fZqfhuTW4nSq0E_CSlfptm03TXpxcklGk8Zy-eYRZ2mVn5Z38vmGQhqyVRl/s72-w640-c-h386/Screenshot_2022-10-13-08-50-18-900_world.social.group.video.share.png
Greatinfokini.com
https://www.greatinfokini.com/2022/10/digadang-gadang-jadi-pendamping-anies.html
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/2022/10/digadang-gadang-jadi-pendamping-anies.html
true
5068951247335521793
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy