Grab Bantah Yusuf Mansur Komisaris

GREATINFOKINI.COM - Yusuf Mansur kembali membuat heboh. Yusuf Mansur mengaku jadi komisaris di Grab, platform layanan on-demand. Ini terung...



GREATINFOKINI.COM - Yusuf Mansur kembali membuat heboh. Yusuf Mansur mengaku jadi komisaris di Grab, platform layanan on-demand. Ini terungkap dari video viralnya ketika sedang berceramah dan langsung menarik pertanyaan netizen: benarkah Yusuf Mansur komisaris di Grab? Pihak Grab telah memberikan tanggapannya.

Dari salah satu video YouTube, Detective Dhi Short, pria bernama asli Ja'man Nurchotib Mansur itu sedang membicarakan soal Grab yang menjadi decacorn (perusahaan dengan valuasi USD 10 miliar).

"Nah, yang hari ini, yang sudah South East Asia itu Grab. Selamat buat Grab. Saya komisaris di sana. Loh, iya. Gue diem aja digaji," tutur Yusuf Mansur dalam video berdurasi 59 detik itu.

Nah, Grab telah membantah pernyataan itu. "Terkait unggahan video yang beredar di media sosial mengenai klaim Ustaz Yusuf Mansur sebagai Komisaris dari Grab Holdings Limited, bersama ini kami tegaskan bahwa informasi tersebut tidak benar," kata Dewi Nuraini, Head, Corporate & Policy Communications, Grab Indonesia

"Ustaz Yusuf Mansur tidak pernah terdaftar menjadi Dewan Komisaris Grab Holdings Limited (NASDAQ:GRAB). Informasi resmi terkini mengenai struktur organisasi Grab Holdings Limited dapat diakses publik melalui tautan ," tambahnya dalam keterangan yang diterima detikINET

"Saya juga nawaitunya belajar. Ketika saya tanda tangan mengiyakan menjadi komisaris Grab, dengan izin Allah, saya mau belajar," ujar penceramah kondang ini dalam video yang viral.

Kendati demikian, tidak diketahui kapan pastinya video ini direkam. Yang pasti, jemaah di sana terlihat tidak memakai masker. Kini, Grab memastikan bahwa Ustaz Yusuf Mansur bukan termasuk komisaris di layanan online ini.




S:inet.detik.com


Name

Berita,10766,Covid19,25,Entertainment,12,Health,1,Internasional,95,Jakarta,6,Kisah,4,Kriminal,9,Nas,1,Nasiona,5,Nasional,10650,Nasionl,1,News,23,Opini,28,Pilihan Editor,119,Pilkada Jabar,1,Politik,8,Tekno,3,Travel,2,Turn Back Hoax,1,Viral,9,
ltr
item
Greatinfokini.com: Grab Bantah Yusuf Mansur Komisaris
Grab Bantah Yusuf Mansur Komisaris
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhmKL7rJHncNSLmlLldlxnMAX9wAYuW6IdtHhZdrMcLrRAoFNJ0lsX73ePJAjN3cX3mSSTlNfOJoDc84Hm0KYlZqJ7EoHcIdZgORu0sM_dMAYmPBE-xos4EtMBzEdoH9FTYWfLByvi55eQM1InhXXWXo7dMucd4LenoAbozX6OMdoXEKMeJC4OIDBFT/w640-h360/Screenshot_2022-10-07-21-07-41-837_com.opera.app.newslite.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhmKL7rJHncNSLmlLldlxnMAX9wAYuW6IdtHhZdrMcLrRAoFNJ0lsX73ePJAjN3cX3mSSTlNfOJoDc84Hm0KYlZqJ7EoHcIdZgORu0sM_dMAYmPBE-xos4EtMBzEdoH9FTYWfLByvi55eQM1InhXXWXo7dMucd4LenoAbozX6OMdoXEKMeJC4OIDBFT/s72-w640-c-h360/Screenshot_2022-10-07-21-07-41-837_com.opera.app.newslite.png
Greatinfokini.com
https://www.greatinfokini.com/2022/10/grab-bantah-yusuf-mansur-komisaris.html
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/
https://www.greatinfokini.com/2022/10/grab-bantah-yusuf-mansur-komisaris.html
true
5068951247335521793
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy